Tenki no Ko: Adakah Masa Depan untuk Anak-anak di Negeri Bencana?

Tenki no Ko: Adakah Masa Depan untuk Anak-anak di Negeri Bencana?

Tokyo hujan tanpa henti selama berbulan-bulan. Awan gelap setiap hari menggantung di langit dan matahari bersembunyi. Di Tokyo yang dibasahi hujan setiap hari, orang kesulitan beraktivitas. Anak-anak yang sehat dan sakit tak mampu bermain keluar dan hanya bisa melihat halaman dari balik jendela. Anime terbaru Makoto Shinkai berjudul Tenki no Ko (Weathering with You) yang […]

Bagaimana Tren Produksi Emisi Global dan Indonesia?

Bagaimana Tren Produksi Emisi Global dan Indonesia?

Produksi emisi global dan Indonesia dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Masing-masing dijelaskan sebagai berikut: 1. Emisi Global Produksi emisi global didominasi oleh pembakaran minyak bumi dan industri. Produksi emisi ini terus naik hingga 2,2 persen per tahun kendati terdapat kebijakan mitigasi. Empat besar sektor penghasil emisi global yaitu listrik dan produksi panas; pertanian, kehutanan, […]

Perempuan Pasca-Kartini dan Tantangan Perubahan Bumi

Perempuan Pasca-Kartini dan Tantangan Perubahan Bumi

“Pekerjaan memajukan peradaban itu seharusnya diserahkan kepada kaum perempuan. Dengan demikian maka peradaban itu akan meluas dengan cepat dalam kalangan bangsa Jawa. Ciptakanlah ibu-ibu yang cakap serta berpikiran, maka tanah Jawa pasti akan mendapat pekerja yang cakap. Peradaban dan kepandaiannya akan diturunkan kepada anak-anaknya. …” (RA Kartini dalam surat untuk Tuan Prof. Dr. G.K. Anton […]

Everything in Between: Perjalanan Memaknai Hidup Manusia, Hewan, dan Tumbuhan

Everything in Between: Perjalanan Memaknai Hidup Manusia, Hewan, dan Tumbuhan

Everything in between it’s where we live our dreams It tells us about something I found you, I found me ~Andien feat Endah N Rhesa Senandung lagu mendayu tersebut mengisahkan perjalanan Diego yanuar dan Marlies Fennema saat bersepeda menempuh sekitar 12 ribu km melewati 23 negara dari Belanda ke Indonesia. Diego dan Marlies menamai perjalanan […]

Berapa Emisi Gas Rumah Kaca Indonesia?

Pada kurun tahun 2000 hingga 2016, terdapat peningkatan emisi gas rumah kaca (GRK) nasional akibat kebakaran lahan gambut. Pada 2016, total emisi GRK nasional mencapai 1515 MTon CO2-e. Penyumbang emisi GRK terbesar adalah sektor tata guna lahan dan kehutanan (541 MTon CO2-e), kebakaran lahan gambut (90 MTon CO2-e), dan energi (619 MTon CO2-e). Pada 2016, emisi akibat […]