Flyover: Solusi Kemacetan di Perkotaan?

Flyover: Solusi Kemacetan di Perkotaan?

Hampir setiap kota di dunia, termasuk di Indonesia, pada abad ke-21 ini menghadapi permasalahan kemacetan lalu lintas. Kemacetan ditemui setiap pagi, siang, atau sore di persimpangan-persimpangan ataupun di perlintasan kereta api. Kemacetan seringkali dikutuk karena mengurangi efektivitas dan efisiensi kegiatan manusia: waktu tempuh bertambah, boros biaya kendaraan, dan menurunkan kualitas lingkungan hidup. Salah satu kebijakan […]